Manfaat bjb KPR yang Wajib Diketahui oleh Masyarakat Subang, Cocok banget untuk yang Butuh Hunian Cepat

Manfaat bjb KPR yang Wajib Diketahui oleh Masyarakat Subang, Cocok banget untuk yang Butuh Hunian Cepat (Image From: bank bjb)
BACA JUGA: Kapolres Purwakarta, AKBP Lilik Ingatkan Anggotanya Tak Bermain Judi
Selain itu, layanan KPR Multiguna dari Bank BJB juga dapat dimanfaatkan oleh nasabah yang ingin melakukan renovasi hunian, namun terkendala masalah keuangan.
Program Take Over XTRA
Manfaat berikutnya adalah adanya sebuah program Take Over XTRA. Program Take Over XTRA yang ditawarkan oleh Bank BJB memungkinkan nasabah untuk melakukan pengambilalihan (take over) Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dari bank lain.
Program ini dapat dimanfaatkan oleh nasabah yang ingin melakukan pengambilalihan KPR mereka dari bank sebelumnya. Biasanya, nasabah yang mengajukan Take Over XTRA adalah mereka yang mengalami kesulitan dalam membayar cicilan kredit rumah.
Top Up KPR
Bagi kamu yang sedang membutuhkan dana tambahan, namun masih memiliki cicilan Kredit Pemilikan Rumah (KPR) yang sedang berjalan, Bank bjb menawarkan layanan Top Up KPR. Melalui layanan ini, kamu dapat mengajukan pembiayaan tambahan.
Layanan Top Up KPR memungkinkan kamu untuk mendapatkan dana tambahan sesuai dengan kebutuhan, dengan tetap mempertahankan cicilan KPR yang sedang berjalan.
Bangun Rumah
Jika kamu memiliki bidang tanah yang ingin dibangun menjadi rumah, namun terkendala oleh biaya pembangunan, Bank BJB menawarkan fasilitas KPR Bangun Rumah.
Fasilitas KPR Bangun Rumah Bank BJB hadir sebagai solusi bagi kamu yang ingin mewujudkan impian memiliki hunian, namun terkendala masalah keuangan.
Nah, itulah mengenai beberapa manfaat bjb KPR yang wajib kamu ketahui. Semoga membantu.
(ipa)