Jangan Ngeluh, ini Hikmah Sakit di Bulan Ramadhan yang Dapat Menghapus Dosa

Jangan Ngeluh, ini Hikmah Sakit di Bulan Ramadhan yang Dapat Menghapus Dosa

Ilustrasi tangan di infus (dok.pexels.com/Anna Shvets)

"Dia tidak punya sandaran kecuali kepada Allah," tutur Briliantono.

Sementara itu, ungkapan Briliantono tersebut sesuai dengan sebuah hadist yang diriwayatkan oleh Ibnu Majah, Rasullulah SAW menyuruh kita meminta doa kepada orang sakit yang kita jenguk, karena doa orang yang sedang sakit seperti doanya para malaikat.

Terakhir, hikmah sakit ternyata dapat menghapus dosa manusia. Sebab, Nabi Muhammad SAW menyatakan bahwa sakit yang diderita seorang Muslim bisa menghapus atau merontokan dosa-dosanya.

(nym) 


Berita Terkini