Film Tayang Minggu Ini di Bioskop per 1-7 Juli 2024: Ada "Sekawan Limo"

Daftar Film Tayang Minggu Ini di Bioskop. (Sumber Ilustrasi: Freepik: pikisuperstar)
PASUNDAN EKSPRES - Ada banyak film tayang minggu ini di bioskop yang pastinya super seru dan sayang untuk dilewatkan karena sudah masuk musim libur semester!
Dari pada gabut atau bingung mau ngapain, mending nonton film di bioskop!
Nah, sebelum nonton, simak dulu daftar film tayang minggu ini di bioskop per 1-7 Juli 2024.
Banyak film yang tayang dan dari berbagai genre pula jadi dijamin nggak akan ngebosenin!
BACA JUGA: Sinopsis Drakor Nine Puzzles, Son Suk Ku dan Kim Da Mi Pecahkan Kasus Pembunuhan
BACA JUGA:Sinopsis Film Horor Kampung Siluman Pulo Majeti, Tatjana Saphira Belajar Bahasa Sunda
Daftar Film Tayang Minggu Ini di Bioskop
Yuk, simak di bawah ini!
1. Despicable Me 4 (30 Juni 2024)
BACA JUGA: Sinopsis Film Waktu Maghrib 2, Ketika Teror Menghantui Anak-anak pada Maghrib
Film ini lebih cepat tayang di Indonesia yakni pada tangal 30 Juni 2024 kemarin.
Di negara asalnya yakni Amerika Serikat nya sendiri, film ini tayang pada 3 Juli 2024.
Film ini bercerita tentang Gru yang harus menyelamatkan keluarga kecilnya yang sedang terkena masalah berupa pembalasan dendam dari Maxime Le Mal dan kekasihnya Valentina.
2. MaXXXine (2 Juli 2024)
Film ber-genre horor ini merupakan sekuel dari film X (2022) yang bercerita tentang seorang Maxine yang selamat dari sebuah pembantaian di Texas dan ingin mengejadr mimipinya menjadi seorang aktrik terkenal.
BACA JUGA:Sinopsis dan Pemain Film Heartbreak Motel, Tayang 1 Agustus 2024