Jadwal Lengkap Liga 1 2024/25: Persebaya Buka Laga di GBT

Jadwal Lengkap Liga 1 2024/25: Persebaya Buka Laga di GBT
PASUNDAN EKSPRES - Pekan ke-19 Liga 1 2024/2025 akan dibuka dengan duel seru antara Persebaya Surabaya melawan Malut United di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Surabaya, pada Jumat (17/1/2025).
Laga ini menjadi momen penting bagi Persebaya untuk bangkit di putaran kedua musim ini.
Selain itu, pertandingan big match lainnya akan mempertemukan Borneo FC vs Arema FC dan PSIS Semarang vs Persis Solo.
Berikut jadwal lengkap pekan ke-19 Liga 1:
BACA JUGA: Juara Liga Inggris, Liverpool Samai Rekor Manchester United dengan 20 Gelar
Jumat, 17 Januari 2025
- 15.30 WIB: Persebaya vs Malut United
- 19.00 WIB: Persib Bandung vs Dewa United
Sabtu, 18 Januari 2025
- 15.30 WIB: PSM vs PSBS Biak
- 19.00 WIB: Madura United vs Barito Putera
BACA JUGA: Transformasi Sepak Bola Indonesia Bawa Peringkat FIFA Timnas Melesat Naik
Minggu, 19 Januari 2025
- 15.30 WIB: Persik vs PSS Sleman
- 15.30 WIB: Borneo FC vs Arema FC
- 19.00 WIB: Persija vs Persita
Senin, 20 Januari 2025
- 15.30 WIB: Semen Padang vs Bali United
- 19.00 WIB: PSIS Semarang vs Persis Solo