Cara Download Aplikasi WhatsApp di PC dan Laptop dengan Mudah

Cara Download Aplikasi WhatsApp di PC dan Laptop dengan Mudah

Cara Download Aplikasi WhatsApp di PC dan Laptop dengan Mudah (Ist)

PASUNDAN EKSPRES - WhatsApp bukan hanya tersedia di smartphone, tetapi juga bisa digunakan langsung di PC atau laptop.

Ini sangat berguna bagi kamu yang sering bekerja di depan komputer dan ingin tetap terhubung tanpa harus bolak-balik membuka HP.

Aplikasi WhatsApp versi desktop ini memberikan kenyamanan lebih dan memiliki fitur yang hampir sama dengan versi mobile.

Berikut panduan lengkap cara Download Aplikasi WhatsApp di PC dan Laptop.

BACA JUGA: Cara Login Akun WhatsApp di PC dengan Mudah dan Cepat

 

Cara Download Aplikasi WhatsApp di PC dan Laptop

 

1. Kunjungi Situs Resmi WhatsApp

BACA JUGA: Cara Termudah Menggunakan WhatsApp Web di HP (Tanpa Aplikasi Tambahan)

Langkah pertama adalah mengakses situs resmi WhatsApp untuk mengunduh aplikasi desktop yang sesuai dengan sistem operasi kamu. Berikut link resminya:

  • https://www.whatsapp.com/download

Pada halaman tersebut, WhatsApp akan secara otomatis mendeteksi sistem operasi kamu, apakah itu Windows atau macOS.

 

2. Pilih Versi Windows atau Mac

Jika kamu menggunakan:

  1. Windows 8 atau yang lebih baru
  2. Klik tombol Download for Windows.
  3. macOS 10.11 atau yang lebih baru
  4. Klik tombol Download for Mac OS X.
  5. File installer akan mulai diunduh dalam format .exe untuk Windows dan .dmg untuk Mac.

 


Berita Terkini