Cara Menghapus Akun DANA Secara Permanen

Cara Menghapus Akun DANA Secara Permanen

Cara Menghapus Akun DANA Secara Permanen

PASUNDAN EKSPRES - DANA merupakan dompet digital populer di Indonesia yang menawarkan berbagai kemudahan dalam bertransaksi.

Namun, bagi pengguna yang ingin berhenti menggunakan layanan DANA, terdapat cara untuk menghapus akun secara permanen.

 

Cara Menghapus Akun DANA Secara Permanen

BACA JUGA: Update Harga Vivo X200 Pro Juli 2025, HP Flagship dengan Kamera ZEISS 200MP dan Performa Gahar

 

Perlu diingat bahwa penghapusan akun DANA bersifat permanen, dan setelah dihapus, semua data dan riwayat transaksi akan hilang selamanya.

Pastikan Anda sudah membackup data penting sebelum memulai proses penghapusan.

 

BACA JUGA: Cara Masuk Aplikasi WhatsApp Web di HP Tanpa Download

Berikut adalah tiga cara yang dapat dilakukan untuk menghapus akun DANA:

 

1. Melalui Aplikasi DANA:

Buka aplikasi DANA dan masuk ke akun Anda.

Pilih menu "Bantuan" dan kemudian "Akun & Profil".

Cari submenu "Penutupan Akun" dan klik "Ajukan Penutupan Akun".

Ikuti petunjuk yang diberikan di layar, termasuk memasukkan alasan penghapusan akun dan PIN DANA Anda.

Konfirmasi permintaan penghapusan akun.


Berita Terkini